Senin, 12 November 2012

Menghitung AKG dan Cairan Dalam Tubuh


Diketahui:
Nama: Desy Erianti
Umur: 19 tahun
TB: 158 cm
BB: 42 kg
  
A.      Menghitung Kebutuhan Energi dalam Sehari
Untuk mneghitung kebutuhan energi dalam sehari, dapat menggunakan rumus Harris Benedict, dengan mempertimbangkan

a.       BBI (Berat Badan Ideal)
Dengan rumus BBI = (TB-100) – 10% (TB-100)

Dengan diketahui di atas, sehingga BBI saya adalah:
BBI = (158-100) -10% (158-100)
       = 58 – 10% (58)
       = 58 – 5,8
       = 52,2 kg

b.      AMB (Angka Metabolisme Basal)
Kebutuhan basal laki-laki berbeda dengan perempuan. Berdasarkan Harris Benedict cara menghitung AMB dengan menggunakan rumus:
AMB Laki-laki            = 66,5 + 13,7 (BB) + 5,0 (TB) – 6,8 (U)
AMB Perempuan    = 655 + 9,6 (BB) + 1,8 (TB) – 4,7 (U)

Jadi, berdasarkan rumus di atas maka AMB saya adalah:
AMB = 655 + 9,6 (BB) + 1,8 (TB) – 4,7 (U)
           = 655 + 9,6 (42) + 1,8 (158) – 4,7 (19)
           = 655 + 403,2 + 284,4 – 89,3
           = 1253,3 kkal

c.       Aktifitas Fisik

Aktivitas
Laki-laki
Perempuan
Sangat Ringan
1,30
1,30
Ringan
1,65
1,55
Sedang
1,76
1,70
Berat
2,10
2,00

Total Kalori yang dibutuhkan (TK)
Dapat dihitung menggunakan rumus
TK = Faktor aktivitas x AMB

Berdasarkan rumus tersebut, maka kebutuhan energi saya (mahasiswi) dengan BB 42 kg, TB 158 cm dan umur 19 adalah:

TK = Faktor aktivitas x AMB
       = 1,55 x 655 + 9,6 (42) + 1,8 (158) – 4,7 (19)
       = 1,55 x 1253,3 kkal
       = 1942, 61 kkal

B.      Menghitung Kebutuhan Zat Gizi yang Diperlukan dalam Sehari



Berdasarkan tabel AKG di atas maka Kebutuhan gizi saya dengan BB 42 kg, TB 158 cm, umur 19 tahun dan kebutuhan energi 1942,61 kkal adalah
gol umr
Bb
(kg)
Tb
(cm)
Energi
(kkal)
Pro
tein
Vit.
A
Vit.
D
Vit.E
Vit.K
Tia
min
Ribo
flavin
Nia
sin
Asam folat
Piro
ksin
Vit.
B12
Vit.
C
Ca
F
Ma
Fe
Yodi
um
Fn
Sele
nium
Man
gan
Flo
ur
19-29
52
156
1900
50
500
5
15
55
1
1,1
14
400
13
2,4
75
800
600
240
26
150
9,3
30
1,8
30



C.      Menghitung Kebutuhan Cairan Tubuh dalam Sehari
Secara umum, dalam kondisi normal, kebutuhan tubuh akan cairan sehari-hari dapat dihitung dengan rumus:
Rumus 1:
Kebutuhan cairan adalah sekitar 1 mililiter untuk setiap kilokalori kebutuhan energi tubuh. Dengan rumus ini maka saya dengan  kebutuhan energi 1942, 61 kkal,akan  memerlukan cairan 1 x 1942,61 = 1942,61mililiter atau 1,94 liter cairan perhari.

Rumus 2 :
Untuk 10 kg pertama berat badan butuh 1 liter cairan, 10 kg kedua berat badan butuh 500 mililiter cairan, dan sisanya setiap kilogram berat badan butuh 20 mililiter cairan.

Maka Berdasarkan rumus kedua ini kebutuhan cairan perhari untuk saya yang memiliki berat badan  42 kg adalah.
10 kg pertama BB= 1.000ml (1 liter), 10 kg kedua  = 500 ml , sisanya 22kg (42kg-10-10) x 20 ml = 440 ml. Jadi kebutuhan cairan perhari saya keseluruhan adalah 1.000 + 500 + 440 = 1940 ml atau 1,94 liter per hari.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar